Tuesday, February 14, 2012

Gejala Penyakit Ginjal

Gejala Penyakit Ginjal

Gejala penyakit ginjal
Banyak orang yang tidak tahu penyakit yang ia derita sehingga penyakit tersebut menjadi lebih parah. Biasanya seseorang akan akan memeriksa kondisi kesehatannya jika penyakit tersebut sudah menimbulkan gejala sakit pada bagian tubuhnya. Namun demikian ada juga penyakit yang tidak menimdulkan gejala sakit saat adanya penyakit. Nah untuk kenali terlebih dahulu gejala yang biasanya tidak umum dalam kehidupan anda, seperti perubahan buang air besar atau buang air kecil juga terkadang adanya penyakit yang menyerang anda.

Gejala
Untuk gejalanya sendiri ada yang termasuk gejala dengan rasa sakit dan ada juga gejala tidak merasakan sakit namun ada tanda-tandanya. Sebetulnya tubuh sendiri memiliki cara agar manusia tahu jika tubuhnya dalam kondisi yang tidak biasanya. Seperti halnya saat kita makan makanan yang sudah basi maka perut akan memuntahkan secara sendirinya, namun ada juga yang tidak peka dalam hal tersebut. Penyakit ginjal akan menimbulkan gejala-gejala seperti :
- Kesulitan atau nyeri saat buang air kecil
- Pada malam hari akan sering buang air kecil
- Urin bercampur dengan darah
- Tekanan darah tinggi
- Perubahan jumlah urin
- Sulit tidur
- Bengkak pada kaki dan pergelangan
- Nyeri punggung
- Terasa mual dan muntah, dll
Jika anda mendapati gejala-gejala seperti di atas sebainya waspadai penykit ginjal, sebab bisa saja ginjal tersebut tidak berfungsi/disebut gagal ginjal. Untuk itu lebih baik konsultasikan kepada dokter agar lebih tahu dan lebih dini mencegah terjadinya gagal ginjal. Namun ada juga cara-cara untuk mencegah terjadinya penyakit ginjal. Dengan pola hidup sehat, olah raga teratur, makan sayuran dan buah-buahan.untuk pengobatan ginjal 


Artikel lainya :

0 comments: